PENGARUH PERPUTARAN PIUTANG, PERPUTARAN PERSEDIAAN DAN PERPUTARAN KAS TERHADAP RETURN ON ASSETS PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2018 - 2022

  • enough bhaktiar Unas Pasim

Abstract

Abstrak:

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh perputaran piutang, perputaran persediaan dan perputaran kas terhadap Return on Asset (ROA) pada Perusahaan Otomotif yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018 – 2022. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi data panel dengan software Stata versi 17. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel perputaran piutang berpengaruh negative dan signifikan terhadap Return On Assets, sedangkan perputaran persediaan berpengaruh positif tidak signifikan terhadap Return On Assets, dan perputaran kas berpengaruh negatif  tidak signifikan terhadap Return On Assets.

Kata kunci: Return On Assets, Perputaran Piutang, Perputaran Persediaan, Perputaran Kas.

 

Abstract:

This research was conducted to determine the effect of accounts receivable turnover, inventory turnover and cash turnover on Return on Assets (ROA) in automotive companies listed on the Indonesia Stock Exchange for the period 2018 – 2022. This research uses panel data regression analysis method with Stata software version 17. The results showed that the receivables turnover variable has a negative and significant effect on Return On Assets, while inventory turnover has a positive and insignificant effect on Return On Assets, and cash turnover has an insignificant negative effect on Return On Assets.

.

Keywords: Return On Assets, Accounts Receivable Turnover, Inventory Turnover, Cash Turnover.

References

Referensi
Adib N, Ghofar A. 2021. Investasi Saham, pertama. Malang: UB Press. 24 p.
Agusfianto Pratama N. 2022. Dasar - Dasar Manajemen Keuangan, cetakan pe. Bairizki A, editor. Nusa Tenggara Barat: Seval. 177 p.
Andriani W, Supriono. 2022. Pengaruh Perputaran Kas, Perputaran Piutang, Dan Perputaran Persediaan Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2017. J. Ekon. Dan Tek. Inform. 10: 47–59.
Herry. 2015. Pengantar Akuntansi. Jakarta: PT Grasindo. 548 p.
Hery. 2016. Analisa Laporan Keuangan. Adipramono, editor. Jakarta: PT Grasindo. 3 p.
Kasmir. 2018. Analisis Laporan Keuangan, pertama. Jakarta : RajaGrafindo Persada. 199p.
Nurafika RA. 2018. Pengaruh Perputaran Kas, Perputaran Piutang, Perputaran Persediaan Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Semen. J. Akunt. DAN BISNIS J.Progr. Stud. Akunt. 4.
Putra FAR. 2022. PENGARUH PERPUTARAN KAS DAN PERPUTARAN PIUTANG TERHADAP RETURN ON ASSETS (PADA PERUSAHAAN INDUSTRI ROKOK YANG TERDAPAT DI BEI PERIODE TAHUN 2015-2019).
Rifkhan. 2022. MEMBACA HASIL REGRESI DATA PANEL, Pertama. Dewi M, editor. Surabaya: CIPTA MEDIA NUSANTARA. 1–1 p.
Sari EP, Anggriyani D, Komariah N. 2020. PIUTANG TERHADAP PROFITABILITAS. Accumulated J. 2: 36–47.
Simatupang MK. 2021. Pengaruh Perputaran Piutang dan Perputaran Kas Terhadap Profitabilitas Periode 2014-2018. J. Akunt. dan Keuang. 8: 14–24.
Surya S, Ruliana R, Soetama DR. 2017. Pengaruh Perputaran Kas dan Perputaran Persediaan Terhadap Profitabilitas. J. Ilmu Akunt. 2: 313–332.
Wahyuni N, Supartoyo YH, Esti EAJ, Taman JA, Sianturi P, Hidayati H, Rokhimah, Silalahi M, Pandapotan, Renya Rosari SP, Sandi H, Ernawati N, Wairisal PL, Melianna S, F Y, Lerrick, Hernawan MA, Rizqi MN, Widjoj R, Dewi MK, Minggu AM, Yosephine G, Simanjuntak N, Rumiasih, B H, Hina. 2023.
Ma
Published
2023-12-15
How to Cite
bhaktiar, enough. (2023). PENGARUH PERPUTARAN PIUTANG, PERPUTARAN PERSEDIAAN DAN PERPUTARAN KAS TERHADAP RETURN ON ASSETS PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2018 - 2022. JURNAL BISNIS Dan TEKNOLOGI , 15(2), 31-39. Retrieved from http://45.118.112.109/ojspasim/index.php/bistek/article/view/423